Senin, 22 Juni 2009

Mentega

Dalam pembuatan mentega, mikroorganisme yang digunakan adalah Streptococcus lactis dan Leuconostoc cremoris yang membantu proses pengasaman. Setelah itu susu ditambahkan dengan cita rasa tertentu kemudian lemak mentega dipisahkan. Pengadukan mentega menghasilkan mentega yang siap untuk dikonsumsi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar